IMPLEMENTASI PENDIDIKAN KEWIRAUSAHAAN BERBASIS ISLAM DI PESANTREN: PELUANG DAN TANTANGAN

Ruri Liana Anugrah, Delima Afriyanti, Tiara Sagita Cahyani

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis implementasi pendidikan kewirausahaan berbasis keislaman di pondok pesantren Ummul Quro Pekanbaru, dengan fokus pada peluang dan tantangan yang dihadapi dalam pelaksanaannya. Metode penelitian yang digunakan dalam  adalah metode deskriptif kualitatif di pondok pesantren Ummul Quro Pekanbaru. Data diperoleh dari hasil wawancara, observasi, dan dokumentasi. Dianalisis menggunakan metode analisis tematik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pendidikan kewirausahaan berbasis keislaman menawarkan sejumlah peluang, antara lain: peningkatan kemandirian santri, penguatan ekonomi pesantren, serta pemberdayaan masyarakat sekitar. Tantangannya berupa keterbatasan sumber daya, kurangnya akses ke pasar yang lebih luas, dan pemahaman yang belum merata tentang konsep kewirausahaan di kalangan santri dan pengajar. Secara keseluruhan, pendidikan kewirausahaan berbasis keislaman di pesantren memiliki prospek yang menjanjikan dalam menciptakan wirausahawan yang beretika dan berjiwa Islami. Oleh karena itu diperlukan beberapa strategi untuk mengatasi berbagai tantangan yaitu penguatan kurikulum kewirausahaan, pelatihan bagi tenaga pendidik, pemanfaatan teknologi digital, pembentukan jiwa kewirausahaan santri, dan integrasi nilai-nilai keislaman dan ekonomi kreatif.


Keywords


Nilai-nilai Islam; Pendidikan Kewirausahaan; Pesantren; Peluang; Tantangan

Full Text:

PDF

References


A. Malik M. Thaha Tuanaya, B. P. dan P. A. J. (Indonesia). (2007). Modernisasi pesantren. A. Malik M. Thaha Tuanaya, Balai Penelitian Dan Pengembangan Agama Jakarta (Indonesia).

Afriyanti, D. (2024). Analisis Peran Wanita Dalam Meningkatkan Ekonomi Keluarga . AL-MA’LUMAT : Jurnal Ilmu-Ilmu Keislaman, 2(1), 10-15. https://doi.org/10.56184/jam.v2i1.368

Afriyanti, D., & Yuanda, L. (2024). Implementasi Praktik Kewirausahaan Islam Pada Mahasiswa Stai Imam Syafii Pekanbaru. AL-MA’LUMAT : Jurnal Ilmu-Ilmu Keislaman, 2(1), 26-32. https://doi.org/10.56184/jam.v2i1.370

Alma, B. (2008). prof-dr-h-buchari-alma-kewirausahaan-untuk-mahasiswa-dan-umum-intro-pdf_compress.pdf. In Bandung: Alfabeta.

Amir, H. (2024). Tinjauan Ekonomi Syariah Terhadap Pelaksanaan Umrah Tamu Raja Salman. AL-MA’LUMAT : Jurnal Ilmu-Ilmu Keislaman, 2(2), 53-61. https://doi.org/10.56184/jam.v2i2.397

Anugrah, R. L., Zuhair, A., & Ambowo, R. (2023). Optimalisasi Manajemen Kesiswaan Dalam Peningkatan Kualitas Lulusan Dan Alumni. AL-MA’LUMAT : Jurnal Ilmu-Ilmu Keislaman, 1(1), 40-53. https://doi.org/10.56184/jam.v1i1.305

Anugrah, R. L., Zuhair, A., & Ambowo, R. (2023). Optimalisasi Manajemen Kesiswaan Dalam Peningkatan Kualitas Lulusan Dan Alumni. AL-MA’LUMAT : Jurnal Ilmu-Ilmu Keislaman, 1(1), 40-53. https://doi.org/10.56184/jam.v1i1.305

Darmawan, D. (2024). Pendidikan Pesantren Berbasis Entrepreneurship. Times Indonesia. https://timesindonesia.co.id/kopi-times/496567/pendidikan-pesantren-berbasis-entrepreneurship

Eka Febri Anita. (2012). Aplikasi Pendidikan Kewirausahaan Dalam Dunia Pendidikan. https://assetanita.blogspot.com/

Engelina Siregar, K. (2023). Bentuk Pengembangan Sdm Di Lembaga Pendidikan Islam : Urgensi Pengembangan Sumber Daya Manusia Dalam Pendidikan. AL-MA’LUMAT : Jurnal Ilmu-Ilmu Keislaman, 1(1), 30-39. https://doi.org/10.56184/jam.v1i1.272

Fachrurazi, D., & Ramadhani, K. (2023). Optimizing Digital Literacy Management : Synergy Between Teachers and Parents in Society 5 . 0. Al-Idarah: Jurnal Kependidikan Islam, 13(02).

Fauzi Ardian. (2024). Problematika Nafkah Dan Pemeliharaan Kerabat Perspektif Hukum Islam Dan Hukum Positif Di Indonesia (Studi Kasus Upt Pelayanan Sosial Tresna Werdha Khusnul Khotimah Provinsi Riau). AL-MA’LUMAT : Jurnal Ilmu-Ilmu Keislaman, 2(2), 33-52. https://doi.org/10.56184/jam.v2i2.390

Handayani, Ririn. 2013. Kewirausahaan berbasis pesantren, diakses dari http://www.ririnhandayani.com/2013/01/menggagaspesantren-sebagai. html), pada tanggal 12 April 2017 pukul 19.14

Hidayati, H. (2023). Implementasi Evaluasi Pembelajaran Untuk Meningkatkan Kualitas Pendidikan. HIKMAH: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 12(2), 410-417. doi:http://dx.doi.org/10.55403/hikmah.v12i2.610

Madjid, N. (1997). Bilik-bilik pesantren: sebuah potret perjalanan. Paramadina. https://books.google.co.id/books/about/Bilik_bilik_pesantren.html?id=ln2dAAAAMAAJ&redir_esc=y

Merriam, Sharan B. &Tisdell, E. J. (2016). Qualitative Research: A Guide to Design and Implementation. San Francisco: Jossey-Bass. https://books.google.co.id/books/about/Qualitative_Research.html?id=JFN_BwAAQBAJ&redir_esc=y

Moleong, L. J. (2002). Metodologi Penelitian Kualitatif. PT Remaja Rosdakarya. https://elibrary.bsi.ac.id/readbook/200672/metodologi-penelitian-kualitatif

Mukti. (2004). Rekonstruksi pesantren masa depan: dari tradisional, modern, hingga post modern. Listafariska Putra. https://books.google.co.id/books/about/Rekonstruksi_pesantren_masa_depan.html?id=Qm6dAAAAMAAJ&redir_esc=y

Mulyani, R. (2023). Pembelajaran Membaca Untuk Siswa Jurusan Timur Tengah Di Pondok Pesantren Ar Risalah Padang. AL-MA’LUMAT : Jurnal Ilmu-Ilmu Keislaman, 1(1), 54-63. https://doi.org/10.56184/jam.v1i1.357

Mulyani, R. (2023). Pembelajaran Membaca Untuk Siswa Jurusan Timur Tengah Di Pondok Pesantren Ar Risalah Padang. AL-MA’LUMAT : Jurnal Ilmu-Ilmu Keislaman, 1(1), 54-63. https://doi.org/10.56184/jam.v1i1.357

Nur Fadillah, D. (2024). Kepemimpinan Dalam Lembaga Pendidikan Islam. AL-MA’LUMAT : Jurnal Ilmu-Ilmu Keislaman, 2(2), 10-21. https://doi.org/10.56184/jam.v2i2.391

Nurhasanah, N. (2023). Pengaruh Pola Asuh Asrama Dan Budaya Organisasi Terhadap Perkembangan Sosioemosional Santriwati Asrama Pondok Pesantren Musthofawiyah Mandailing Natal. AL-MA’LUMAT : Jurnal Ilmu-Ilmu Keislaman, 1(1), 21-29. https://doi.org/10.56184/jam.v1i1.265

Ramadhan, A. R. (2023). Harmonisasi Hukum Positif Dan Fikih Pernikahan Dalam Praktik Penggabungan Tempat Tinggal Pada Rumah Tangga Poligami. AL-MA’LUMAT : Jurnal Ilmu-Ilmu Keislaman, 1(1), 1-20. https://doi.org/10.56184/jam.v1i1.257

Ramadhani, K., Fachrurazi, D., & Maulina, I. (2022). Evaluation of Teacher Performance Using the WhatsApp Application in Online Learning. MADRASAH: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Dasar, 15(1), 51–65.

Rambe, S., Risnawati, R., & Rizqa, M. (2024). Pengembangan Modul Pembelajaran Pai Berbasis Nilai-Nilai Profil Pelajar Pancasila Di SMPN 42 Pekanbaru. HIKMAH: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 13(2), 1-16. doi:http://dx.doi.org/10.55403/hikmah.v14i2.922

Sagala, S. (2005). Adiministrasi Pendidikan Kontemporer. Bandung: Alfabeta. https://digilib.umsu.ac.id/index.php?p=show_detail&id=21807

Semjan Putra, A. M., & Mufarid, A. (2024). Urgensi Pendidikan Ilmu Aqidah Dalam Kurikulum Merdeka Dalam Menyosong Indonesia Emas 2045. AL-MA’LUMAT : Jurnal Ilmu-Ilmu Keislaman, 2(2), 1-9. https://doi.org/10.56184/jam.v2i2.395

Semjan Putra, A. M., Ermansyah, E., & Mubarak, A. (2024). Peran Pendidikan Aqidah Pada Kurikulum Merdeka Untuk Mewujudkan Generasi Indonesia Emas . AL-MA’LUMAT : Jurnal Ilmu-Ilmu Keislaman, 2(2), 22-32. https://doi.org/10.56184/jam.v2i2.396

Siagian, Sondang, P. 1992. Dasar-Dasar Manajemen. Bandung: AlFabeta

Suhartini. 2005. Problem Kelembagaan Pengembangan Ekonomi Pondok Pesantren, dalam A. Halim et. al. (eds). Manajemen Pesantren. Yogyakarta: Pustaka Pesantren

Susanto, B., Lasmiadi, L., Mualif, A., Wismanto, W., & Zhafirah, A. (2023). Strategi Guru Pendidikan Agama Islam Dalam Membentuk Akhlak Berkomunikasi Peserta Didik. HIKMAH: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 12(2), 327-337. doi:http://dx.doi.org/10.55403/hikmah.v12i2.567

Wahyono, S., & Tarbiyah, F. (2010). Inovasi Hidden Curriculum Pada.

Wianardi. 2004. Entrepreneur dan entrepreneurship. Jakarta:Pranata Media




DOI: http://dx.doi.org/10.55403/hikmah.v13i2.821

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2024 HIKMAH: Jurnal Pendidikan Islam

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Slot gacor

Slot Gacor Hari ini

macau 4d situs toto situs togelsitus togel online